Chicago adalah band rock Amerika yang dibentuk di Chicago, Illinois, pada tahun 1967.

Grup ini awalnya disebut sebagai The Big Thing sebelum menyebut diri mereka Chicago Transit Authority pada tahun 1968, dan kemudian menyingkat namanya pada tahun 1969. Band ini memadukan unsur musik klasik, jazz, R&B, dan musik pop. Mereka menghasilkan banyak top-40 hits selama dua dekade, dan terus merekam dan tampil live.

 

"Chicago 19" adalah album studio keenam belas yang dirilis pada tahun 1988.

Chicago 19 sukses di tangga album, meraih platinum dan menghasilkan single hit. "Look Away" (No. 1), "I Don't Wanna Live Without Your Love" (No. 3), dan "You're Not Alone" (No. 10). Versi remix dari Jason Scheff "What Kind of Man Will I Be?" (No. 5) juga sukses pada akhir 1989, sebagai bagian dari rilisan Greatest Hits 1982-1989.

.
.
.

Chicago ‎- Chicago 19

Tracklist:
A1 Heart In Pieces
A2 I Don't Wanna Live Without Your Love
A3 I Stand Up
A4 We Can Last Forever
A5 Come In From The Night
B1 Look Away
B2 What Kind Of Man Would I Be?
B3 Runaround
B4 You're Not Alone
B5 Victorious

BELI DI SINI

.
.
.

← Record Of The Day - 25 January 2022

→ Record Of The Day - 27 January 2022